Membuat kulit menjadi lebih putih dalam waktu 1 minggu sebenarnya bukanlah hal yang mustahil. Kulit bisa dengan mudah berubah warna baik itu dari warna putih menjadi lebih gelap atau sebaliknya dari gelap menjadi lebih cerah.
Bukan rahasia umum apabila kulit putih banyak didambakan oleh wanita namun tahukah anda bahwa kulit tidak hanya harus putih melainkan juga harus sehat serta terjaga kelembabannya.
Mencerahkan kulit dalam waktu 1 minggu
Metode berikut ini bisa anda ikuti apabila anda ingin mencerahkan kulit anda atau membuatnya tampak lebih putih dalam waktu yang sangat singkat yaitu 7 hari.
- Tips memutihkan kulit yang pertama
Setiap pagi atau setiap hari, lakukan 3 langkah penting mulai dari cleanse, tone dan moisturise.
Kita akan memulai dari:
- Cleanse, yaitu membersihkan kulit secara menyeluruh baik dengan menggunakan produk pembersih kulit dengan menggunakan bahan alami. Pengangkatan sel kulit mati menggunakan exfoliator serta pengangkatan sisa sisa make up menggunakan produk yang tepat dan metode yang tepat akan membantu anda mendapatkan kulit yang lebih sehat dan lebih putih.
- Selanjutnya, agar kulit terlihat lebih cerah, anda membutuhkan sesuatu yang dapat membuat pori-pori mengecil dan kulit lebih kencang. Proses ini biasanya dikenal dengan sebutan toning. Anda bisa memanfaatkan Zalfa Miracle Balancing Toner untuk mengurangi kadar minyak berlebih dan membuat kulit lebih cerah.
- Dan langkah yang ketiga yaitu dengan memberikan kelembaban pada kulit itu sendiri. Kulit yang lembab akan merupakan salah satu tanda bahwa kulit tersebut sehat selain itu kulit yang lembab akan terasa lebih kenyal, lebih elastis dan bersinar.
- Tips kedua membuat kulit lebih putih
Lakukan eksfoliasi atau pengangkatan sel kulit mati maksimal dua kali dalam seminggu. Banyak diantara kita yang tidak mengetahui bahwa sebenarnya sel kulit mati yang tidak diangkat atau tidak dibersihkan akan membuat kulit menjadi terlihat lebih gelap.
Dan dan sayang nya, sel kulit mati yang ada di wajah kita tidak bisa dibersihkan begitu saja sehingga membutuhkan proses dan bantuan dari kita. Salah satu caranya adalah dengan menggunakan exfoliator atau sesuatu yang bisa mengangkat sel kulit mati tersebut. Beberapa di antara bahan bahan yang bisa kita gunakan untuk membersihkan wajah dari sel kulit mati antara lain, menggunakan tepung beras, bubuk kopi yang sudah dipakai, atau anda juga bisa menggunakan campuran minyak kelapa murni dan gula atau jika anda tidak memiliki minyak kelapa murni, anda bisa menggunakan air.
Proses selanjutnya, gosok gosokan secara perlahan dengan gerakan melingkar menggunakan bahan exfoliator yang anda miliki.
Perlu diingat bahwa tidak dianjurkan melakukan eksfoliasi atau pengangkatan sel kulit mati setiap hari karena dapat menyebabkan kulit menjadi kering, teriritasi dan rusak.
Dengan terangkatnya sel kulit mati, maka sel sel baru yang lebih segar dan lebih muda akan secara otomatis membuat kulit terlihat lebih sehat, dan lebih putih.
- Metode ketiga mencerahkan kulit
Metode ketiga kita akan mencoba memanfaatkan bahan alami untuk masker. Masker dimaksudkan untuk membantu kulit mendapatkan vitamin serta gizi yang dibutuhkan nya dan juga untuk membantu kulit terlihat lebih cerah.
Diantara beberapa masker alami yang terbuat dari sayuran maupun buah buahan yang cocok untuk mencerahkan kulit dan bisa membuat kulit terlihat lebih putih dalam waktu yang singkat antara lain, susu, madu, dan lemon.
Anda bisa memilih salah satu bahan alami di atas untuk mencerahkan kulit. Namun, lemon merupakan salah satu yang paling ampuh untuk mendapatkan kulit cerah dalam waktu singkat.
Cara memanfaatkannya cukup sederhana, anda bisa membalas lemon kemudian ambil airnya dan gunakan untuk mengolesi wajah anda lalu diamkan saat anda hendak tidur. Bila saja anda seperti biasa dan segera anda akan mendapatkan wajah yang lebih cerah.
- Gunakan lotion ber-SPF
Matahari merupakan salah satu musuh utama kulit cerah. Oleh karena itu anda harus melindunginya dengan menggunakan lotion yang mengandung SPF sehingga kulit pun akan terhindar dari penggelapan.
- Perawatan rutin dengan Cream Pemutih Zalfa
Cream pemutih Zalfa akan membantu mencerahkan kulit anda. Perawatan ini tidak bisa didapatkan dalam waktu 1 minggu, melainkan secara bertahap. Yang perlu anda tahu, Cream Pemutih Zalfa akan mencerahkan sekaligus menyehatkan kulit anda.
Semoga bermanfaat.